VERBA VOLANT, SCRIPTA MANENT

Jasa Transkrip Terbaik yang dapat Anda Temukan.

Kabar Agenda

Agenda Intelektual di sekitar kita

[29] Juli 2011 // Pertunjukkan // Pentas Cermin Bercermin

WAKTU:
Jumat, 29 Juli 2011, 16.00 - Selesai
Sabtu, 30 Juli 2011, 16.00 - Selesai
TEMPAT
Student Centre IAIN Syech Nurjati Cirebon

SINOPSIS:
Empat tokoh hadir mewakili problemnya masing masing di suatu ruang publik. Jhon gembel, pemilik barber shop yang tidak berdaya menghadapi kenyataan hidup, lalu berkeinginan pulang ke masa lalunya, Baron, seorang kaya raya yang gandrung gengsi, kehilangan kepercayaan pada siapapun, Dendy pekerja keras yang diperbudak target pasar, merindukan mimpi dengan bulan setiap malam, dan Sabrina, seorang kuliner sejati, yang tenggelam dalam dunia konsumtif, mengalami mati rasa. Keempatnya saling bertemu, dan membenturkan pandangan dari nilai-nilai yang diyakininya. Mereka memuaskan diri dengan kata-kata yang meluncur deras tanpa kontrol dengan muatan amarah. Kebenaran telah pasti berpihak, klaim mereka. Kebenaran yang mereka yakini secara membabi buta, membuat mereka terjebak dalam argumentasi kata-kata yang menampik makna dalam. Mereka frustasi dalam perdebatan kering. Mereka lupa bahwa Ruang waktu, zaman terus berjalan, berubah, berkembang dan hidup dalam gerak keseimbangannya. Dan semuanya adalah cermin yang mestinya dapat saling bercermin. Pasalnya mereka tak mampu saling bercermin, selalu menampik pantulan sebenarnya dari cermin lain di hadapannya.
PENYELENGGARA:

INFO: Sir Ilham (021-93107907) Jay AM (08889728662) Kampleng (081324317535)

SUMBER: http://www.facebook.com/event.php?eid=150709431671291

0 komentar :

Post a Comment

Kontak Kami

Silakan komunikasikan keinginan transkrip Anda kepada kami :)

Kontak Master Transkrip

Anda bisa menghubungi kami di alamat di bawah ini

Rekaman/file Anda dapat kami jemput dengan syarat dan ketentuan berlaku

Jl. Masjid Nurul Huda No.40

Rt.01/04 Kel. Cempaka Putih,

Ciputat, Tangerang Selatan 15420

+62 82233 659905 (Call/SMS)

+62 87777 132350 (SMS/Whatsapp)

2BB3D2C9(BBM)

mastertranskrip [at] gmail.com

data.mastertranskrip [at] gmail.com